Media sosial adalah medium di internet yang memungkinkan pengguna merepresentasikan dirinya maupun berinteraksi, bekerja sama, berbagi, dan berkomunikasi dengan pengguna lain untuk membentuk ikatan sosial secara virtual. Media sosial yang sering masyarakat gunakan meliputi; Instagram, Facebook, Twitter, Line, dan lain-lain. Selain itu, media sosial menjadi salah satu sarana terbaik bagi seseorang untuk melakukan personal branding guna membangun citra diri di hadapan publik. Namun, apakah yang dimaksud dengan personal branding? Dan